Belajar Kebencanaan, Mahasiswa UMB Kunjungi BPBD

Sebanyak 33 orang mahasiswa Universitas Muhammadiyah Bengkulu (UMB) jurusan Kesehatan Masyarakat melakukan studi lapangan ke Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bengkulu pada Kamis (27/6). Kedatangan mahasiswa ini langsung disambut oleh Kepala Bidang Logistik Aidil Fitriansyah, S.Psi, M.Si didampingi Kasubbid Logistik Zukriadi, STP dan Kasubbid Peralatan Yansari, SH.  “Saat ini Read more…

Kabupaten/Kota Dideadline Serahkan Data Kebutuhan Bencana 3 Juli

Pemerintah Provinsi Bengkulu memberikan deadline kabupaten/kota yang terdampak banjir untuk menyerahkan penghitungan kebutuhan pasca bencana pada 3 Juli 2019.  Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bengkulu Nopian Andusti, ST, MT memimpin langsung rapat koordinasi rencana percepatan pelaksanaan penyusunan rencana rehabilitasi dan rekonstruksi pasca bencana (R3PB) di kantor BPBD Provinsi Bengkulu pada Selasa Read more…

Gubernur Bengkulu Ekspos Kebutuhan Pasca Bencana di BNPB

Gubernur Bengkulu Dr. H. Rohidin Mersyah melakukan ekspos terkait kebencanaan di hadapan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) RI Letjend Doni Monardo di Kantor BNPB Jakarta pada Selasa (25/6).  Gubernur menyampaikan hasil penilaian kerusakan, kerugian dan perkiraan kebutuhan penanggulangan pasca bencana banjir dan tanah longsor di Provinsi Bengkulu. Bencana yang terjadi Read more…